Posts

4 JENIS BENTUK TUBUH DAN ANALISA BENTUK TUBUH KONSUMEN

Image
4 MACAM BENTUK TUBUH " F ashion is not necessarily about labels. It's not about brands. It's about something else that comes from within you." (Ralph Lauren)      Dalam dunia fashion, manusia memiliki bentuk tubuh yang berbeda beda, khususnya wanita. Dengan mengetahui bentuk tubuh, kita bisa tahu busana seperti apa yang cocok dikenakan oleh si pemilik bentuk tubuh. Berikut ini adalah ulasan tentang beberapa bentuk tubuh. 1. Buah Pir Buah pir merupakan buah yang memiliki bentuk yang khas, yaitu bagian bawahnya lebih besar daripada bagian atas. Maka dari itu ciri-ciri bentuk tubuh buah pir adalah panggul lebih besar dari ukuran dada dan pinggang. https://cl.wantable.com/image/upload/c_scale,w_500/v1539369530/blog/pear.jpg Kunci dalam memilih fashion buat tubuh pir adalah dengan menambah volume bagian atas tubuh. Jika anda termasuk dalam kategori pemilik bentuk tubuh pir, sebaiknya anda memakai baju atasan yang sedikit longgar dengan bahan j

PENGETAHUAN TATA BUSANA (Busana Mutlak dan Pelengkap)

Image
  Nama       : Rizky Desiana Rahmadani NIM         : 19206300 Dosen      : Dra. Wahyu Eka Priana Sukmawaty M.Pd PENGERTIAN BUSANA : Kata busana berasal dari bahasa sansekerta “Bhusana” yang berarti segala sesuatu yang di pakai mulai dari ujung kepala smpai ujung kaki yang memberikan rasa nyaman dan menampilkan keindahan bagi si pemakai. Busana mencakup busana mutlak/pok ok, pelengkap dan tata riasnya. Pelengkap busana dibedakan menjadi 2, yaitu millineris dan aksesoris. Millineris adalah pelengkap busana yang sifatnya melengkapi busana mutlak sekaligus bersifat fungsional disamping nilai estetika. Sedangkan aksesoris hanya bersifat menambah nilai estetika.